Informasi tentang rata-rata penerima aktif bulanan di Uni Eropa:
Menurut Pasal 24 (2) Undang-Undang Layanan Digital (Digital Services Act/DSA), platform online wajib memublikasikan ‘informasi tentang rata-rata penerima aktif bulanan dari layanannya di Uni Eropa’ paling lambat pada 17 Februari 2023 dan sekali setiap enam bulan setelahnya.
Sejalan dengan ketentuan DSA termasuk Pernyataan (Recital) No. 77, jumlah rata-rata penerima aktif bulanan kami di Uni Eropa untuk periode 1 Feb – 31 Jul 2025 dikalkulasikan sekitar 41.7M.
Kami akan terus memantau segala perkembangan dan akan memublikasikan informasi tentang rata-rata penerima aktif bulanan dari layanan kami di Uni Eropa setiap enam bulan sesuai dengan Pasal 24(2) DSA.