Museum

Museum Angkut + Movie Star Studio

37 warga lokal merekomendasikannya

Tips dari warga lokal

Villa
October 10, 2021
wisatawan bisa belajar n berfoto dgn koleksi mobil dan alat tranportasi kuno dan bersejarah.
Andi
October 18, 2019
Museum Angkut terletak di Kota batu Provinsi jawa Timur, sekitar 1,5 jam dari Bandara Abdurrahman Salaeh Malang, atau 1 jam dari Stasiun/Terminal Kota Malang. Museum ini sangat lengkap menyajikan kendaraan dari zaman awal mula kendaraan sampai yang paling modern. Menyajikan evolusi kendaraan yang lengkap. dari kendaraan tradisional sampai modern dari yang harganya jutan sampai miliaran. Koleksinya terawat dengan baik. Sangat bagus untuk kunjungan keluarga dan sarana edukasi yang pas buat keluarga sangat menginspirasi.
Museum Angkut terletak di Kota batu Provinsi jawa Timur, sekitar 1,5 jam dari Bandara Abdurrahman Salaeh Malang, atau 1 jam dari Stasiun/Terminal Kota Malang. Museum ini sangat lengkap menyajikan kendaraan dari zaman awal mula kendaraan sampai yang paling modern. Menyajikan evolusi kendaraan yang…
Elisabeth
August 4, 2022
Berlibur ke Kota Batu, rasanya kurang lengkap bila tak berkunjung ke Museum Angkut. 7 Fakta Menarik Tentang Museum Angkut: 1. Memiki Ratusan Koleksi 2. Terdapat Mobil Koleksi Tahun 1910 3. Serasa di Luar Negeri 4. Harga Tiket Masuk yang Terjangkau 5. Zona Edukasi 6. Terdapat Flight Simulator 7. Lebih dari 500 koleksi transportasi yang ada di Museum Angkut, dari koleksi lawas hingga modern. Tidak hanya sebagai pajangan saja, koleksi mobil lawas di Museum Angkut diklaim masih dapat berfungsi. Museum Angkut memiliki tim mekanik sendiri yang secara khusus merawat koleksi-koleksi kendaraan di sana.
Berlibur ke Kota Batu, rasanya kurang lengkap bila tak berkunjung ke Museum Angkut. 7 Fakta Menarik Tentang Museum Angkut: 1. Memiki Ratusan Koleksi 2. Terdapat Mobil Koleksi Tahun 1910 3. Serasa di Luar Negeri 4. Harga Tiket Masuk yang Terjangkau 5. Zona Edukasi 6. Terdapat Flight Simulator 7. Lebi…
Shinta
December 31, 2019
Museum yg memuat sejarah angkutan di Indonesia, mulai dr dokar hingga pesawat. Dengan latar belakang bangunan yg menarik mirip di studio film. Instagramable. Wajib dikunjungi.
Ambar
January 21, 2019
Museum transportasi yang menghadirkan transportasi yang ada diseluruh penjuru dunia

Warga lokal juga merekomendasikan

Lokasi
No.2 Jl. Terusan Sultan Agung
Kecamatan Batu, Jawa Timur