Mal perbelanjaan

Pasar Beringharjo

89 warga lokal merekomendasikannya,

Tips dari warga lokal

Saras
March 21, 2019
adalah pasar tertua di wilayah Kraton Yogyakarta, Indonesia, yang telah menjadi tempat perdagangan sejak tahun 1758. Tepat berada di sebelah Jalan Malioboro.
Eddy
September 19, 2018
Pasar pusat batik Jogja dan kerajinan khas Jogja. Ada menu pecel khas Jogja dan sate kere.
Yosef
September 28, 2016
Pasar ini sangat diminati banyak pengunjung karena berbagai ragam produk tradisional sehari-hari dan harganya dari yang murah sampai sedang.
Mr. Homy
November 6, 2019
Pasar Beringharjo terletak di Jalan Malioboro. Pasar tertua di Yogyakarta ini terkenal sebagai tempat turis membeli souvenir dengan harga murah. Berbagai macam barang tersedia di pasar ini, dari batik, makanan tradisional, uang kuno, bahan dasar jamu tradisional hingga barang antik. Belum lengkap rasanya bila ke Yogyakarta tapi belum mengunjungi pasar Beringharjo yang merupakan salah satu tempat legendaris di Yogyakarta
Pasar Beringharjo terletak di Jalan Malioboro. Pasar tertua di Yogyakarta ini terkenal sebagai tempat turis membeli souvenir dengan harga murah. Berbagai macam barang tersedia di pasar ini, dari batik, makanan tradisional, uang kuno, bahan dasar jamu tradisional hingga barang antik. Belum lengkap r…
Sri
October 10, 2019
wisata belanja batik dan souvenir

Kegiatan unik yang dapat dilakukan di sekitar

Perjalanan Pribadi Borobudur & disesuaikan
Wisata Jalan Kaki dan Kuliner Malam Yogyakarta
Tur Kuliner Pagi di Yogyakarta

Warga lokal juga merekomendasikan

Lokasi
No.16 Jl. Margo Mulyo
Kecamatan Gondomanan, Jogja